Selasa, 14 Mei 2024

Keluarga Besar Media Kontakpublik.id Turut Berduka Atas Meninggalnya Sekdes Sukadame



Kontakpublik.id,PANDEGLANG - Innalillahi wainna ilaihi rojiun" Kabar duka datang dari pemerintah desa (Pemdes) Sukadame kecamatan pagelaran,kabupaten pandeglang. Sekretaris Desa (Sekdes) Sukadame Teten Fahroji S.Ap meninggal dunia, selasa (14-5-2024) sekitar pukul 9 : 00 Wib

Mendengar kabar tersebut, Segenap Media Kontakpublik.id Moch.Ridho menyampaikan, ucapan belasungkawa atas berpulangnya Seketaris desa sukadame Bapak Teten Fahroji S.Ap.

Ridho menuturkan, selama hidupnya almarhum dikenal sosok yang baik, penuh semangat dan humanis,

Selain ucapan duka, Kita juga mendoakan almarhum agar diampuni segala dosa-dosanya, husnul khatimah, dan mendapatkan tempat terbaik di sisi Allah SWT.

Tidak lupa juga,kita mendoakan untuk keluarga yang ditinggalkan bisa tabah sabar dan ikhlas menerima kepergian almarhum.


“Atas nama pribadi beserta keluarga besar Media Kontakpublik.id kami turut berbelasungkawa yang sedalam-dalamnya. Mari kita doakan, semoga almarhum segala amal ibadahnya diterima. Salah, khilaf dan dosanya diampuni serta ditempatkan di tempat yang sebaik-baiknya di sisi Allah SWT,” Amiin ya Allah Yarobbal Alamiin. (Red)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Dewi Setiani Dipastikan Tercatat Dalam Sejarah, Ditanah Jawara

Kontakpublik.id, PANDEGLANG - Hj Rd Dewi Setiani S.Sos. MA dipastikan tercatat dalam Sejarah di Tanah Para Jawara. Konotasi Jawara sendiri b...